Thursday, March 26, 2009
Kopi Untuk Mengatasi Serangan Asma
Saat asma menyerang dan anda tidak punya inhaler atau obat asma lainnya. Coba anda minum secangkir kopi. Menurut para periset skotlandia, kopi membuka saluran pernafasan, membuat nafas cukup bak sampai anda mendapatkan obat asma.
Studi-studi menunjukkan kopi berkhasiat karena kafein dan theophyline, ingredien di dalam obat asma serupa secara kimiawi. Kopi bahkan dapat mencegah serangan asma. Sebuah Studi terhadap 20 ribu orang menemukan, bahwa minum kopi setiap hari dapat mengurangi simptom asma sampai sepertiganya dan menurunkan nafas berbunyi sampai 13 %. bagi yang meminum 3 cangkir atu lebih dapat menurunkan lebih banyak lagi.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment