Tuesday, April 7, 2009

Tanda-Tanda Peringatan Stroke

Stroke adalah serangan otak yang dapat membunuh sel-sel otak. stroke mencederai jantung. anda dapat menilai simptim (gejala) stroke dengan meminta orang yang terserang mengikuti tiga langkah seperti senyum kepada anda, angkat kedua tangan, dan bicara kalimat sederhana. Jika sulit melakuka ketiga perintah ini dapat menunjukkan orang tersebut terserang stroke.
Kendati pun simptom (gejala) stroke hanya berlangsung beberapa menit, anda harus segera membantu. Waktu sangat penting dalam kasus stroke. Telepon lah gawat darurat rumah sakit jika mereka menunjukkan salah satu tanda peringatan stroke seperti:
  1. mendadak bingung atau sulit bicara atau sulit mengerti.
  2. Mendadak baal atau lemah di wajah, lengan, atau kaki (biasanya pada satu sisi badan)
  3. Mendadak penglihatan kabur atau sulit melihat dengan satu atau kedua mata.
  4. Mendadak pusing, atau sulit berjalan, kehilangan keseimbangan atau koordinasi.
  5. Mendadak sakit kepala atau sakit kepala yang tidak biasa tanpa sebab yang diketahui.

No comments:

Post a Comment